Sabtu, 23 Mei 2015

Studio Perancangan Arsitetur 1

Di mata kuliah Studio Perancangan Arsitetur ( SPA ) yang pertama ini kita di ajarkan bagaimana cara mendesain dan merancang bangunan yang benar2 real, berbeda dari mata kuliah GA di semester 1 dulu yang masih bisa disebut ngasal :p
if you know, SPA ini
matkul dengan SKS 4, so SPA ini harus bener2 serius, karena jika bisa dpt nilai A sudah dipastikan ngebantu IPK banget hahaha, tapi inget matkul lain jangan di abaikan juga, terutama yang SKS 3 :p eh klo bisa sih semua matkul harus serius ;p

Jadi dalam 1 semesester ini tugas kita yaitu ngebuat desain bangunan Rumah tinggal Profesi, dan kebetulan kelompok saya dapat bagian dari profesi Artis :p, nahh, tugas pertama yaitu cari data Literatur dan Data murni ( hasil dari wawancara ). Tau sendiri kan artis itu sibuk, susah untuk ketemu, apa lagi dapetin nomer Mangernya :p , jadi ya yang kita dapat kan hanya data Literatur ( dari browsing2 ) .

Tugas 1 : Mengumpulkan Data Murni dan Data Literatur

Tugas 2 : Membuat Blokplan dan Siteplan

Blokplan skala 1 : 200

Siteplan skala 1 : 200
Tugas 3 : Membuat Denah
Skala 1 : 100

Tugas 4 : Membuat Potongan 


Skala 1 : 100


Tugas 5 : Membuat Tampak



Skala 1 : 100



Tugas 6 : Membuat Detail Arsitektur / Struktur



Tugas 7 : Membuat Perspektif Interior



Tugas 8 : Membuat Perspektif Eksterior



Tugas diatas diselesaikan dalam 1 semester ini :p , sering kali ngulang karena banyak kesalahan2, maklum namanya juga masih Pemula :p

Tidak ada komentar: